DCKONSULTAN - Jasa Konsultansi ISO
   
Tersertifikasi ISO 9001:2015 &
ISO/IEC 27001:2022

Tanya Jawab

Tanya Jawab

Seputar Pertanyaan

  • Siapa yang bisa mengajukan permohonan layanan ini?

    Permohohan layanan konsultansi sampai mendapatkan sertifikat ISO dapat diterapkan oleh semua jenis organisasi yang ingin menunjukkan bahwa organisasi tersebut memenuhi persyaratan pelanggan dan undang-undang termasuk juga komitmen perusahaan dalam menerapkan standar ISO yang akan diambil.

  • Layanan apa saja yang bisa DCKONSULTAN berikan kepada pelanggan?

    Layanan DCKONSULTAN meliputi Jasa Konsultansi, Penyedia Publik Training dan Lead Auditor Courses, Jasa Audit/Assessment Pihak Kedua maupun pihak ketiga, Penjualan Paket SOP / Prosedur standar ISO sangat lengkap, mudah diedit dan sangat murah.

  • Apakah tim DCKONSULTAN sangat berkompeten dan relevan dengan lingkup bisnis perusahaan Anda?

    Semua tim DCKONSULTAN, mulai dari Konsultan, Trainer maupun Auditor telah berpengalaman minimal 2 tahun dan telah bersertifikat Lead Auditor IRCA/EXEMPLAR GLOBAL, PECB, Lead Implementor RABQSA dan Whitelist Pemangku kepentingan.

  • Berapa biaya jasa konsultansi sampai sertifikasi dari DCKONSULTAN?

    Kami selalu memahami kebutuhan perusahaan Anda dan budget yang tersedia. Tujuan kami adalah bagaimana perusahaan anda memperoleh hasil dan tujuan dari layanan kami secara maksimal untuk kemajuan perusahaan Anda.

  • Apakah DCKONSULTAN memberikan Garansi mendapatkan sertifikat ISO?

    DCKONSULTAN memberikan Garansi 100% kepada perusahaan Anda dalam mendapatkan sertifikat ISO dengan syarat semua tahapan proses mulai gap assessment, training awareness, pembuatan SOP/Dokumen, Internal Audit, sampai proses audit sertifikasi telah dilalui.


    Mengapa ada beberapa perusahaan tidak lolos mendapatkan sertifikat ISO? Karena perusahaan tersebut memutuskan tidak menerapkan standar ISO secara baik dan benar sesuai arahan dari Tim kami dan terlebih tidak ada komitmen dari Top manajemen perusahaan.

  • Mengapa beralih ke DC Konsultan ?

    Pendekatan dua arah yang sesuai dengan standar internasional.


    Tim DCKONSULTAN memiliki pengalamanan lebih dari 5 tahun dan tersertifikasi IRCA baik Lead Auditor, Lead Implementer maupun Tenaga Ahli khusus.


    Telah berpengalaman di semua bidang usaha mulai pertanian, kehutanan, industri makanan, fabrikasi, industri rumah tangga, perusahaan expor impor, karoseri, maupun kontraktor.


    Auditor/Konsultan dengan pengetahuan dan pengalaman yang luas.


    Tidak ada biaya tak terduga dan penundaan waktu yang berlebihan.

  • Apakah Paket Dokumen yang disediakan telah sesuai standar internasional

    Paket Dokumen / SOP yang kami sediakan telah sesuai dan mengacu ke standar internasional yang terkini.

  • Apa saja yang diperoleh jika Saya membeli Paket Dokumen tersebut

    Dokumen yang tersedia sangat lengkap, mudah diedit dan format menggunakan Microsoft Office (.doc; .xls; .ppt;, .pdf)


    Paket Dokumen terdiri dari Statement of Applicability (SOA), Pedoman/Manual, Prosedur, Formulir, Lampiran (Audit Checklist dan Standar)

  • Bagaimana caranya mendapatkan Paket Dokumen tersebut?

    Cukup mengunjungi website resmi kami di  www.dckonsultan.com/dokumen atau  shop.dckonsultan.com


    Pilih Paket Dokumen sesuai yang Anda kehendaki dan masukkan ke keranjang belanja


    Selanjutnya login ke halaman admin (Bila akun sudah terdaftar), Apabila belum terdaftar, silahkan isi formulir dengan benar dan verifikasi melalui email yang Anda daftarkan.


    Lanjutkan ke pembayaran, silahkan pilih cara bayar lalu klik setuju.


  • Berapa lama dokumen yang saya beli bisa saya unduh?

    Setelah pembayaran kami terima, secara real time dokumen yang Anda beli sudah tersedia di halaman admin Anda


    Dokumen yang sudah dibeli akan tersedia di halaman admin anda selama 30 hari. Jika setelah 30 hari, maka dokumen yang berada di halaman admin tersebut akan terhapus secara otomatis oleh sistem kami

  • Apa Pembayaran online sangat aman di DCKONSULTAN?

    Website kami telah menggunakan aplikasi canggih dan payment gateway terpercaya dan juga website kami dilengkapi SSL EV Profesional serta SITELOCK.


    DCKONSULTAN patuh dan tunduk kepada Undang-Undang PDP No. 27 Tahun 2022, terdaftar di BSSN dan PSE Kominfodigi, tersertifikasi ISO 9001:2015 dan ISO/IEC 27001:2022.

Join US
Do you Have
any idea to Join
With Us

Percayakan dan Berinvestasilah
untuk kemajuan bisnis anda.

Tanya lebih jauh seputar layanan konsultansi ISO

Sebuah momen yang tepat ketika anda memutuskan untuk mengembangkan bisnis menjadi lebih baik, terdokumentasi dan lebih menguntungkan.

Diskusikan dengan kami